Tingkat Mempertahankan dan Pelayanan dari Inflasi
- Detail
- Diterbitkan pada 05 September 2013
- Ditulis oleh m. saufan
- Dilihat: 2726
Salah satu prinsip yang harus dipenuhi dalam penyesuaian tariff adalah prinsip mutu pelayanan, disamping prinsip-prinsip lainnya yaitu, prinsip keterjangkauan dan keadilan, pemulihan biaya efisiensi pemakaian air, transparansi dan akuntabil
itas serta perlindungan air baku.
Prinsip mutu pelayanan sangat terkait dengan prinsip lainnya dan juga sangat terpengaruh oleh inflasi yang terjadi, karena upaya untuk mempertahankan mutu pelayanan dipengaruhi oleh biaya operasional dan biaya operasional dipengaruhi oleh harga bahan/barang pembantu untuk proses produksi maunpun distribusi air. Dan harga-harga sangat dipengaruhi oleh tingkat inflasi yang terjadi.
Selengkapnya: Tingkat Mempertahankan dan Pelayanan dari Inflasi